SOAL MATERI TLJ
A. PILIHAN GANDA 1. Proses pengiriman dan penerimaan data dari 2 device atau lebih yang terhubung dalam 1 jaringan.Kalimat tersebut merupakan pengertian dari… A. Komunikasi Data B. DCCU C. Sinkronisasi D. Destination E. Transmitter 2. Sebutkan Ragam Komunikasi… A. Suara (audio),Komunikasi Audio-Video, dan Komunikasi Data. B. Komunikasi Suara, Sinkronisasi, dan Komunikasi Data C. Packet Switching, Thoughput, dan Bandwidge D. Radio, Ht , dan Handphne. E. Transmitter, Dccu, dan Resolution. 3. Beberapa alasan orang untuk menggunakn e-mail adalah… A. Mungil, murah, dan cepat. B. Mudah, mahal, dan cepat. C. Mudah, murah, dan cacat. D. Mudah, murah, dan cepat. E. Mudah, murah, dan cerdas. 4. Sekumpulan data yang sudah diolah menjadi data yang lebih valid, pengertian... A. Komunikasi B. Data C. Informasi D. Komunikasi Data E. Fakta 5. Komunikasi adalah proses pengiriman dan penerimaan pesan atau informasi antara dua individu atau lebih dengan efektif